Image of Pemilu dan pemilukada

Text

Pemilu dan pemilukada



Penulisan buku ini diawali dari keprihatinan penulis mengenai kualitas pemilu dan pemilukada di Indonesia yang mengalami stagnanisasi. Baik peserta pemilu, penyelenggara pemilu maupun rakyat sebagai objek sekaligus subjek pemilu. Indonesia sebagai negara yang telah mentasbihkan dirinya sebagai negara hukum yang demokratis tidak dapat dilepaskan dari dinamika penyelenggaraan pemilu sebagai upaya pergantian kekuasaan secara damai dan perwujudan kedaulatan rakyat. Semenjak negara Indonesia diproklamirkan sebagai negara merdeka pada tanggal 17 Agustus 1945, Indonesia telah melaksanakan pemilu sebanyak 11 kali, sedangkan untuk pemilukada sudah dimulai sejak tahun 2007 untuk pemilukada DKI.

Pelaksanaan pemilu dan pemilukada menjadi salah satu unsur penting bagi kemajuan pembangunan disebabkan dari kualitas pemilu itulah akan menghasilkan kualitas pemimpin yang akan menentukan maju atau mundurnya sebuah pembangunan dalam suatu negara atau daerah.


Ketersediaan

UPN220418324.6 RUD pMy Library (RAK KPS)Tersedia
UPN220419324.6 RUD pMy Library (RAK E)Tersedia
UPN220420324.6 RUD pMy Library (RAK E)Tersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
324.6 RUD p
Penerbit Graha Ilmu : Yogyakarta.,
Deskripsi Fisik
x, 90 hlm.; ill.; 24 cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
9786232287341
Klasifikasi
324.6
Tipe Isi
text
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
1 [cet.1]
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya