Image of Indahnya keragaman

Text

Indahnya keragaman



Bangsa Indonesia adalah bangsa yang memiliki keragaman baik kekayaan alam maupun budaya. Untuk itu karakter Bersatu dan Bergotong Royong sebagai satu dari Tujuh Pokok Pembentukan Watak dan Pembinaan Bangsa harus ditanamkan kepada generasi muda.

Garuda, lambang Negara Indonesia, memiliki cakar yang dapat menangkap apa pun yang diinginkannya. Sekali tangkap tak akan bisa dilepaskan dengan mudah. Pada cakar garuda kita ada pita yang tak pernah dilepaskannya, “Bhineka Tunggal Ika”. Berbeda-beda tapi tetap satu juga, Indonesia yang beragam agama, ras, suku, kepentingan ini harus tetap satu dalam cengkeraman garuda terbang tinggi.

Simbol keberagaman tercermin dalam sebuah tim sepak bola nasional kita dengan semangat Garuda di dada mereka. Garuda harus ada pula di dadamu. Yang ingin diperjuangkan garuda di dadamu itu adalah menciptakan keindahan hidup dalam keragaman. Perbedaan adalah modal untuk mencapai kemenangan, itulah pesan Garuda di dadamu. Perbedaan untuk mencapai kemenangan itu bisa kamu pelajari melalui sepak bola.

Sepak bola memberikan banyak pelajaran berharga. Mengajari tanggung jawab, memelihara emosi agar tidak gampang menyerah, bagaimana menghargai orang lain, sopan, dan cerdik. Juga, bagaimana menyusun kekuatan, bahkan ketika kalah.


Ketersediaan

UPN221279155 BAM iMy Library (RAK KPS)Tersedia
UPN221280155 BAM iMy Library (RAK B)Tersedia
UPN221281155 BAM iMy Library (RAK B)Tersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
155 BAM i
Penerbit Simbiosa Rekatama Media : Bandung.,
Deskripsi Fisik
x, 142 hlm.: Ill.; 21 cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
9789793782690
Klasifikasi
155
Tipe Isi
text
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
1
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya