Image of Manusia dan pendidikan : perspektif Al-Quran

Text

Manusia dan pendidikan : perspektif Al-Quran



Terdapat empat term manusia dalam Al-Qur'an, yaitu al-basyar secara fisik-biologis, al-nas sebagai makhluk sosial, bani adam sebagai makhluk intelektua, dan al-insan sebagai makhluk spiritual. Al-Qur'an menggambarkan manusia sebagai makhluk yang terdiri dari unsur jasmani dan rohani. Manusia memiliki kedudukan sebagai hamba Allah yang melaksanakan amalan ibadah. Adapun pengembangan pendidikan yang didasarkan pada konsep manusia dalam Al-Qur'an meliputi aspek tujuan, kurikulum, metode, dan juga evaluasi pendidikan.


Ketersediaan

UPN221309297.13 ABD mMy Library (RAK KPS)Tersedia
UPN221310297.13 ABD mMy Library (RAK B)Tersedia
UPN221311297.13 ABD mMy Library (RAK B)Tersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
297.13 ABD m
Penerbit Simbiosa Rekatama Media : Bandung.,
Deskripsi Fisik
viii, 249 hlm.:
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
9786027973794
Klasifikasi
297.13
Tipe Isi
text
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya