Image of Hukum dagang

Text

Hukum dagang



Hukum dagang adalah ilmu yang mengatur hubungan antara suatu pihak dengan pihak lain yang berkaitan dengan urusan-urusan dagang. Hukum dagang masuk dalam kategori hukum perdata. Matakuliah Hukum Dagang membahas mengenai berbagai aspek di bidang kegiatan usaha perdagangan dan bisnis.

Buku ini membahas mengenai teori- teori Hukum Dagang yang terdapat dalam Kitab Undang-undang Hukum Dagang (KUHD) dan peraturan perundang-undangan di bidang perdagangan ataupun bisnis yang tersebar di luar KUHD. Buku ini mendiskusikan teori-teori hukum dagang dan bisnis. Buku ini dapat memberikan informasi kepustakaan bagi mahasiswa Fakultas Hukum khususnya, dan peminat kajian hukum pada umumnya.


Ketersediaan

UNP233504346.07 SGR hMy Library (RAK KPS)Tersedia
UNP233503346.07 SGR hMy Library (RAK D)Tersedia
UNP233502346.07 SGR hMy Library (RAK D)Tersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
346.07 SGR h
Penerbit Kencana : Jakarta.,
Deskripsi Fisik
x, 239 hlm. ; 23 cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
9786233843577
Klasifikasi
346.07
Tipe Isi
text
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya