Image of Praktik kefarmasian : ulasan peraturan tentang bidang pekerjaan apoteker

Text

Praktik kefarmasian : ulasan peraturan tentang bidang pekerjaan apoteker



Tujuan akhir dari setiap langkah terkait kesehatan adalah terwujudnya derajat kesehatan masyarakat yang optimal. 'Pembangunan kesehatan bertujuan untuk meningkatkan kesadaran, kemauan, dan kemampuan hidup sehat bagi setiap orang agar terwujud derajat kesehatan masyarakat yang optimal'. Artinya kesehatan mencakup keadaan sejahtera badan, jiwa, dan sosial. Rumusan lain mengatakan kesehatan adalah keadaan sehat, baik secara fisik, mental, spiritual maupun sosial yang memungkinkan setiap orang untuk hidup produktif secara sosial dan ekonomis. Memuat dan mengulas perundang-undangan dan peraturan kefarmasian dalam dua dekade terakhir, buku ini mengetengahkan aturan yang dimaksudkan untuk menopang terciptanya keadaan yang optimal untuk semua orang. Buku Praktik Kefarmasian ini adalah Buku 1 dari Seri Kefarmasian yang diterbitkan oleh Penerbit USD Yogyakarta. Buku 2 dalam seri ini akan mengulas tentang pengadaan, produksi, dan distribusi sediaan farmasi, dan Buku 3 akan memaparkan pelayanan kefarmasian.


Ketersediaan

UPN235551615.4 YUS pMy Library (RAK KPS)Tersedia

Informasi Detil

Judul Seri
Kefarmasian
No. Panggil
615.4 YUS p
Penerbit Universitas Sanata Dharma Yogyakarta : Yogyakarta.,
Deskripsi Fisik
vi, 298 hlm. : 23 cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
9789791088534
Klasifikasi
615.4
Tipe Isi
text
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya