Text
Hukum dagang : perkembangan buku kesatu kitab undang-undang hukum dagang Indonesia
Buku ini hadir untuk membahas kebutuhan masyarakat berkaitan dengan kegiatan ekonomi perspektif hukum dagang Indonesia. Hukum dagang dengan objek pembahasan yang sama sekali baru di luar ketentuan yang diatur dalam KUHD dan KUH Perdata. Selain itu, pembahasan juga menyangkut keberadaan bentuk-bentuk usaha baru yang sebelumnya tidak dikenal dalam kegiatan bisnis dan dengan sendirinya tidak ada ketentuan hukum yang mengaturnya. Buku ini dijadikan sebagai buku pegangan mata kuliah
Tidak tersedia versi lain