Text
Akuntansi keuangan lanjutan
Buku Akuntansi Keuangan Lanjutan ini berbasis PSAK sebagai standar yang digunakan dalam menyusun laporan Keuangan di Indonesia, khusus nya laporan keuangan Perusahaan persekutuan dan laporan keuangan konsolidasi.
Tidak tersedia versi lain