Text
Muhammad Syafi’i : si pemberani dari batu bara bagai mengalir darah satria pangeran asal kerajaan Alam Pagaruyung
buku ini tentang Biografi Muhammad Syafi’i, pria yang lahir 1 November 1961 di Batu Bara, Provinsi Sumatera Utara. Muhammad (Mhd) Syafi’i yang pada masa kecil dan remaja terbiasa masuk hutan keluar hutan dan ke laut bagaikan nelayan benaran, nyatanya pada usia dewasa silih berganti kesuksesan yang diraih berkat kegigihan dan perjuangan pantang mundur setelah hijrah ke kota besar. Dalam kisah hidupnya yang diungkap dalam buku ini, Mhd. Syafi’i sudah sejak bayi punya keberanian luar biasa dengan berbagai bukti dalam catatan dan ingatan saudara-saudaranya. Rupanya ada rahasia Illahi di balik kesemua itu. Pada usia dewasa, tanpa disadari, Mhd. Syafi’i itu mampu melakukan berbagai terobosan luar biasa sehingga telah menempatkan dirinya sebagai anak desa yang pernah tinggal di hutan bersama sederetan nama-nama orang penting dan sukses di Provinsi Sumatera Utara dan malah di Indonesia.
Tidak tersedia versi lain