Text
Metodologi penelitian pendidikan kualitatif : perspektif kekinian
Buku ini membahas secara lengkap dan mendetail mengenai Metodologi Penelitian Pendidikan Kualitatif Perspektif Kekinian mulai dari tahapan Identifikasi hingga ke panduan teknis cara penyusunan proposal penelitiannya.
Berikut Daftar Isi Buku ini:
1. Identifikasi dan Perumusan Masalah
2. Penelitian Kualitatif (Ilmu Pendukung Penelitian Kualitatif, Termonologi Penelitian Kualitatif, Variabel, Karakteristik dan Kriteria Keabsahan Data, Pengumpulan Data, Analisis data dan Sistematika)
3. Penelitian Studi Kasus (Pendekatan dan Rancangan Penelitian, Kehadiran Peneliti, Lokasi Penelitian, Sumber Data, Teknik Pengumpulan Data, Teknik Analisis Data, Pengecekan Keabsahan Data)
4. Jenis-Jenis Penelitian Kualitatif ( Penelitian Deskriptif dan Sejarah)
5. Penelitian Kualitatif
6. Teori-Teori Penelitian Kualitatif (Teori Belajar Behavioristik, Teori Motivasi Harapan, Teori Perkembangan Bahasa, Teori Belajar Skinner dan Kognitif, Teori Literasi, Teori Kreativitas, Teori Pendidikan Sosial Vigotsky, Teori Humanistik)
7. Tata Cara Penyusunan Penelitian Kualitatif (Cara Penyusunan Proposal Penelitian Judul Proposal, Latar Belakang Masalah, Fokus Penelitian, Tujuan Penelitian Manfaat Penelitian Definisi Istilah, Kajian Pustaka, Metode Penelitian, Kriteria Keabsahan Data Penelitian Kualitatif)
Tidak tersedia versi lain