Text
Mengenal filsafat hukum
Mengenal filsafat hukum tentu berkaitan erat dengan epistemologi hukum. Meski epistemologi ini tidak populer di era postmodern, walaupun begitu tetap berguna dalam menjawab pertanyaan mengenai pengetahuan tentang hukum. Hal yang juga tidak kalah penting dalam filsafat hukum adalah nilai-nilai (aksiologi). Nilai-nilai itu di antaranya moralitas, keadilan, kebebasan, dan kekuasaan. Akhirnya, itu semua bisa menjadi sumbangan materi bagi landasan filosofis hukum dan sistem hukum di Indonesia.
Tidak tersedia versi lain