Text
Buku ajar rekayasa sistem kerja dan ergonomi
Buku ajar ini memberikan informasi tentang dasar-dasar Rekayasa Sistem Kerja kepada mahasiswa sebagai acuan melaksanakan tutorial atau praktikum di tingkat laboratorium maupun dunia nyata. Pengetahuan-pengetahuan ini juga didukung dengan kasus-kasus spesifik dan prosedur praktis dalam melakukan perancangan sistem kerja.
Tidak tersedia versi lain