Text
Love in law
Buku ini menceritakan kisah berpacaran antara Aurin dan anak BEM, bernama Rasendra. Aurin yang awalnya merasa tidak tertarik namun dengan seluruh usaha laki-laki tersebut, Aurin kembali jatuh hati. Bersama Rasendra, ia kembali merasakan kehangatan. Namun, apa jaminannya Rasendra tak akan kembali menoreh luka dan kecewa? Hingga akhir, dapatkan Aurin kembali percaya pada cinta.
Tidak tersedia versi lain