Skripsi Ekonomi
Perbandingan kinerja reksa dana syariah dan reksa dana konvensional
PERBANDINGAN KINERJA REKSADANA SYARIAH DAN REKSADANA KONVENSIONAL
Oleh:
Anna Septiani
ABSTRAK
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengefaluasi kinerja dari reksa
dana syariah dibandingkan dengan kinerja reksa konvensional, sejak januari 2008
sampai desember 2010.
Populasi yang digunakan dalam penelitian ini adalah reksa dana aktif di
BAPEPAM periode januari 2008 sampai dengan Desember 2010. Ada enam reksa
dana syariah dan enam reksa dana konvensional yang memiliki kinerja penuh.
Kinerja reksa dana dapat diukur dengan Return dan Resiko. metode statistik yang
digunakan untuk menguji hipotesis adalah Independen Samples T-Test. Hasil
penelitian ini menunjukkan kinerja dari reksa dana konvensional lebih baik dari
reksa dana syariah, karena memiliki return di atas return pasar (70%> 20%) dan
risiko di bawah risiko pasar (15% 31%) dan risiko reksa dana
konvensional bawah dari risiko reksa dana syariah (15%
Tidak tersedia versi lain